Cara Login SULINGJAR SD Kemdikbud V2 T.P 2024

SPONSRE II

Cara Login SULINGJAR SD Kemdikbud V2 T.P 2024. SULINGJAR merupakan ke panjangan dari Survey Lingkungan Belajar bagi satuan pendidikan yang di bebankan pada Guru dan kepala sekolah. Dengan adanya Sulingjar yang sudah berjalan di tahun ke 3 ini sejak ada Rapot Pendidikan sebagai gambaran dari kondisi lingkungan di satuan pendidikan dari tingkat PAUD s/d SMK Sederajat. Karena sulingjar itu sendiri kegitan rutin setiap tahun yang telah di agendakan oleh Kemdikbud dan diikuti oleh seluru satuan pendidikan yang sudah menggunakan pendataan aplikasi dapodik.

Cara Login SULINGJAR SD Kemdikbud V2 T.P 2024

Sulingjar itu apa artinya?

Survei Lingkungan Belajar (Sulingjar) adalah salah satu bentuk evaluasi internal satuan pendidikan yang mengukur kualitas pembelajaran dan iklim satuan Pendidikanyang menunjang pembelajaran pada satuan PAUD, SD, SMP, dan SMA Sederajat. Kegitan tersebut akan terus di laksanakan oleh satua pendidikaN apa bila program ini masih berjalan sesuai dengan kurikulm yang di tetapkan oleh Kemdikbud

Cara Download Kartu Login Sulingjar.

Setiap satuan pendidikan memiliki peran seorang Operator Sekolah yang berfungsi sebagai pengolah data pada aplikasi dapodik sejak adanya kurikulum 2023 yang telah ditetapkan dulu. Dengan adanya Operator Sekolah di satuan pendidikan tugasnya adalah untuk mendownload dan mencetak kartu Login Sulingjar untuk Guru dan Kepala Sekolah.

Adapun untuk mendownload kartu login sulingjar Operator Sekolah menggunakan akun yang sudah terdaftar pada laman atau situs SDM Data Kemdikbud atau yang sering di kenal SSO Dapodik sesuai dengan akun yang telah di daftarkan oleh Operator Sekolah sebelumnya. Untuk login dan download kartu sulingjar melalui laman dibawah ini.

Halaman dashboard Sulingjar dapat diakses proktor/operator satuan pendidikan di https://dashboardslb.kemdikbud.go.id/

Cara Login SULINGJAR SD Kemdikbud V2 T.P 2024

Sedang untuk Guru dan Kepala Sekolah mengisi Sulingjar melalui link berikut dibawah ini. Namun sebelum login bagi guru dan kepala sekolah di pastikan sudah memiliki kartu login yang telah dibagikan oleh operator sekolah.

https://surveilingkunganbelajar.kemdikbud.go.id/login

Perhatikan screenshoot dibawah ini agar rekan guru dan kepala sekolah bisa mengakses atau login pada laman survei lingkungan belajar.

Cara Login SULINGJAR SD Kemdikbud V2 T.P 2024

Sesuai dengan anak panah warna merah merupakan data yang harus di isi sesuai dengan kartu login yang telah di bagikan oleh operator sekolah. yaitu NPSN Sekolah, Token, NIK PTK dan data tanggal lahir, bulan tahun lahir yang harus diisi. Jika berhasil login rekan guru dan kepala sekolah akan dibawah kehalaman baru dan siap untuk mengisi survei lingkungan belajar

Catatan: untuk NIK Guru dan kepala sekolah apa bila tidak cocok dengan data NIK KTP maka NIK yang kita ambil adalah nik yang sudah terinput pada aplikasi dapodik.

Jadwal Sulingjar 2024/2025.

Kegitan pengisian Sulingjar tingkat Sekolah Dasar akan di mulai pada tanggal 9 - 22 Oktober 2024. Kegitan ini merupakan bagi satuan pendidikan Guru dan Kepala Sekolah yang paling akhir sesuai dengan kegiatn ANBK tingkat SD Sederajat.

SPONSOR
0 Komentar untuk "Cara Login SULINGJAR SD Kemdikbud V2 T.P 2024"

Back To Top